Selamat datang dihalaman duniabelajar.web.id. Terima kasih telah berkunjung ke halaman ini. Bagi yang membutuhkan bantuan silahkan hubungi kami di WA dengan klik logo WA dihalaman ini dan bagi yang akan melihat koleksi video tugas pendidikan calon guru penggerak silahkan kunjungi channel https://www.youtube.com/user/totokdariyanto

Rabu, 09 Oktober 2013

Silabus Matematika SMP Kurikulum 2013

"Tiada Kata Seindah Doa"

Kurikulum 2013 rencananya akan dilaksanakan serentak di seluruh wilayah Indonesia mulai tahun pelajaran 2014/2015. Dengan demikian tidak lama lagi hanya tinggal beberapa bulan mau tidak mau suka tidak suka harus melaksanakan kurikulum 2013.

Mengingat semakin dekat waktu pelaksanaannya dan sosialisasi tentang kurikulum 2013 baru sebatas kepada sekolah-sekolah tertentu maka tidak ada salahnya jika guru-guru masing-masing sekolah mencari tahu secara mandiri apa sebenarnya kurikulum 2013.

Sebetulnya perbedaan antara kurikulum 2013 dengan KTSP tidak begitu banyak. Dari hasil yang saya terima ketika mengikuti penjelasan kurikulum 2013 oleh dosen-dosen dari UNNES bisa saya simpulkan bahwa perbedaan mendasar adalah pada pendekatan scientific yaitu mengamati menanya menalar menemukan dan menyimpulkan. Cara pembelajarannya hampir sama dengan CTL, hanya pada kurikulum 2013 siswa menemukan rumus bukan guru menginformasikan rumus.

Khusus untuk mata pelajaran matematika SMP ada beberapa perubahan, terutama posisi dan waktu penyampaian materi. Salah satu contoh materi kesebanguan dan peluang yang selama ini disampaikan di kelas IX, untuk kurikulum 2013 disampaikan di kelas VII. Dan masih banyak materi yang diubah lainnya.

Untuk lebih mengetahui tentang runtutan materi yang harus disampaikan pada kurikulum 2013 hendaknya kita membaca silabus dan buku pegangan guru maupun buku siswa yang sudah disediakan oleh Direktorat Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.

khusus untuk buku siswa dan buku pegangan guru bisa anda dowload melalui jendela MATERI sub jendela BSE/Buku Kur2013 yang ada di atas halaman ini. Sedangkan untuk silabus silahkan diunduh melalui link di bawah ini:


Bagi yang membutuhkan file dalam bentuk Ms-word silahkan tuliskan alamat email pada kolom komentar, Insya Allah akan saya kirim.
Untuk contoh RPP akan kami muat pada halaman berikutnya.
Semoga bermanfaat

37 komentar:

Anonim mengatakan...

makasih

Dariyanto (Totok) mengatakan...

sama-sama.
Indahnya berbagi

Unknown mengatakan...

bleh minta yang dalam ms. word. makasih.
email: fyelmiati@yahoo.co.id

Dariyanto (Totok) mengatakan...

@Yelmi: Silahkan cek email, sudah saya kirim.

Anonim mengatakan...

Trima kasih,tp sy blh minta MS wordnya? Email:ello_viat@yahoo.com

Dariyanto (Totok) mengatakan...

silahkan cek di inbox

Unknown mengatakan...

saya mau mempelajarinya c2pahmad@gmail.com

Dariyanto (Totok) mengatakan...

@pak cecep: silahkan cek email

Anonim mengatakan...

boleh minta file ms.wordnya pak ?
email: hartiwi_pradikta@yahoo.co.id
terima kasih sebelumnya.

Dariyanto (Totok) mengatakan...

silahkan cek email

Anonim mengatakan...

EMAIL:edomuhi.hk@gmail.com
mksih
file msword,silabus,rpp matematika kelas vii

Anonim mengatakan...

minta file dalam bentuk word ya pak,makasih sebelumnya
kartinitintin90@yahoo.com

Dariyanto (Totok) mengatakan...

silahkan cek email-nya

matematika good mengatakan...

assalmu alaikum wr.wb
bisa minta file dalam bentuk word ya pak?
ni email-nya Marianayangsabar@gmail.com
terimakasih sebelumnya

Dariyanto (Totok) mengatakan...

wa'alaikumsalam wr wb
silahkan cek email

Anonim mengatakan...

bisa minta dlam ms-word

email: tampubolon.veny@yahoo.co.id

Dariyanto (Totok) mengatakan...

silahkan cek email. file sudah saya kirim (3-file)

Anonim mengatakan...

boleh minta file...dlm format Ms.Word
email: budicyon@gmail.com
terima kasih sebelumnya.

Dariyanto (Totok) mengatakan...

silahkan cek email. biasanya dari yahoo ke gmail kadang lampiran tidak ikut terkirim. jika belum masuk silahkan kirim alamat email yang yahoo. terimakasih

Unknown mengatakan...

tolong minta file ms.wordnya ke zennasrudin67@gmail.com
saya juga punya buku bimbel untuk kls 7,8 dan 9

Anonim mengatakan...

boleh minta?ini email saya: ening_suhartini@yahoo.co.id
mkasih sblmnya.

Dariyanto (Totok) mengatakan...

silahkan cek di email masing-masing

Anonim mengatakan...

minta file ms word nya pak,boleh?
eriosaelima@ymail.com

Dariyanto (Totok) mengatakan...

silahkan cek email

Anonim mengatakan...

tolong pak kirimkan file ms word
heryherwanto13@yahoo.com

Dariyanto (Totok) mengatakan...

@hery: silahkan cek email masuk

Anonim mengatakan...

Tolong minta kirim file MS Words & kalau sudah ada sekalian RPPnya ke
smpvet1@yahoo.co.id

Dariyanto (Totok) mengatakan...

monggo silahkan cek email

Anonim mengatakan...

Mohon dikirimkan Silabusnya dlm format MS-Word ke
laghecong64@yahoo.co.id

Thank's
Syamsuddin Ruppa
Takalar

Anonim mengatakan...

boleh minta dalam bentuk ms. word pak silabusnya ke

laeliindahpratiwi@yahoo.co.id
terimakasih

Anonim mengatakan...

Bisa minta file ms word ke e mail dyra_zha@yahoo.com terimakasih..

Anonim mengatakan...

sya berminat file silabus matematika : martono.setyo@yahoo.co.id

Diary Mommy mengatakan...

assalamualaikum, pak minta file nya dlm word ya pak , silabus, RPP, kurikulum 2013 kelas 7,8,9 ke tiwe59@yahoo.co.id

Unknown mengatakan...

Mf pak mau tnya..materi awalnya himpunan atau blngan?

Anonim mengatakan...

mohon maaf belum bisa memenuhi beberapa permintaan. harddisk error sehingga file tidak dapat dibuka. ini saja saya tidak bisa masuk akun admin.

ttd
Dariyanto

Anonim mengatakan...

kirim file ms.word nya dong ... mama.pipih@yahoo.co.id

Dariyanto (Totok) mengatakan...

Mohon maaf tidak saya kirim untuk silabusnya, karena ada revisi di tahun 2016 ini. admin hanya punya versi tahun 2014.
terimakasih

Posting Komentar

Jika tidak mempunyai account,
pada comment as silahkan pilih Anonymous
Mohon dengan bahasa yang sopan.
Terima Kasih.

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls